Cara Beli Paket EURO 2020 K-Vision
K-Vision adalah tv satelit parabola yang memiliki hak siar EURO 2020, itu dikarenakan saat ini K Vision sudah menjadi bagian dari MNC Group. K-Vision akan menayangkan seluruh pertandingan EURO 2020 totalnya ada 51 Match.Pelanggan setia K-Vision jika ingin menyaksikan pertandingan EURO 2020 cukup mengaktifkan Paket Juara 6 Bulan (J06) atau Paket Juara 12 Bulan (J12). Pihak K-Vision akan memberikan harga miring untuk paket tersebut.
Harga Paket Euro 2020 K-Vision | |
---|---|
Paket Juara 6 Bulan | |
Harga Normal | Rp1.080.000 |
Harga Promo | Rp699.000 |
Paket Juara 12 Bulan | |
Harga Normal | Rp2.160.000 |
Harga Promo | Rp1.199.000 |
Paket ini sudah termasuk semua match EURO 2020 dengan total 51 LIVE MATCH sampai babak final!
Cara Pembelian Paket EURO 2020 K-Vision:
- Download Aplikasi di Play Store/Klik Disini
- Registrasi Akun dan Log In
- Silahkan lakukan Top Up saldo
- Setelah Top Up saldo berhasil silahkan pilih TV Voucher
- Pilih K-Vision
- Masukan No ID K-Vision
- Pilih Paket Juara 6 Bulan atau Juara 12 Bulan
- Klik Beli
- Selesai, pembelian akan diproses secara otomatis.
Pastikan Anda sudah memasukan No Pelanggan K-Vision dengan benar, agar proses pembelian Paket EURO 2020 K-Vision berhasil.
Jika status pembelian sudah sukses, Anda dapat cek masa aktifnya melalui whatsapp, caranya silahkan klik Panduan K-Vision WhatsApp.